PENGARUH INVESTASI DALAM PEREKONOMIAN

  • M. Azizul Khakim STIE Mahardhika Surabaya
Keywords: Investasi, Perekonomian, Penipuan

Abstract

Dewasa ini perkembangan dunia investasi menunjukan perkembangan yang signifikan. Investasi adalah cara entitas atau individu untuk melindungi nilai dari harta mereka dan juga merupakan passive income bagi mereka. Karena kemajuan dan perkembangan investasi saat ini, serta tingginya para masyarakat khususnya para anak muda untuk memulai berinvestasi maka penulis menyajikan pandangan serta hasil analisisnya terkait pengarun investasi dalam perekonomian terkhusus di Indonesia.

                Hal yang sejalan dengan tingginya minat terhadap investasi, maka terjadi juga kasus tindak kejahatan perdata dan pidana terkait investasi. Segala kasus ini dapat terjadi karena minimnya tingkat pengetahuan masyarakat terhadap investasi dan segala turunannya. Oleh sebab itu, selain mengkaji tentang pengaruh investasi terhadap perekonomian, artikel ini juga menambah wawasan para pembaca sehingga tingkal kejahatan dan penipuan berkedon investasi dapat ditekan.

Published
2022-09-15
Abstract viewed = 970 times
pdf downloaded = 3505 times